On Tuesday 16 May 2023, France and Indonesia held a successful Governing Board Meeting (GBM) at the Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Ministry of Education and Culture Republic of Indonesia). The Ministry of Education and Culture of the Republic of Indonesia (Kemendikbud), the Ministry of National Education and Youth, Schneider Electric Indonesia, the Schneider Electric Foundation and the French Embassy in Indonesia participated in this meeting.
Untuk program kerja tahun 2022, Pusat Keunggulan Bidang Listrik, Otomasi dan Energi Terbarukan berencana untuk memperluas kerjasamanya dengan beberapa Campus des métiers et des qualifications di Prancis. Campus des métiers et des qualifications atau CMQ adalah jaringan yang menyatukan semua pemangku kepentingan (sekolah menengah, lembaga pendidikan tinggi, organisasi pelatihan, laboratorium penelitian, perusahaan dan asosiasi) dalam suatu sektor kegiatan untuk mengembangkan keterampilan yang dibutuhkan oleh industri.
Pada tanggal 12 Juli 2022, CoE EARE mendapat kehormatan untuk bertemu dengan Bapak Andika Putra Pratama, Kepala Hubungan Internasional di Institut Teknologi Bandung, dalam rangka memperluas kemitraan dengan beberapa universitas di Indonesia.