Pembukaan Pelatihan Energi Terbarukan untuk Dosen Politeknik didukung oleh GFA Group

by Co-Director - 31 January 2022
Menindaklanjuti kunjungan dari tim GFA Group RESD (Renewable Energy Skills Development) yang mendapatkan mandat dari Pemerintah Swiss pada 16 Desember lalu di CoE EARE, GFA Group memutuskan untuk bekerja sama dengan CoE EARE untuk mengadakan pelatihan bagi dosen Politeknik dan instruktur Badan Latihan Kerja (BLK) di bidang Energi Terbarukan. Batch 1 dibuka pada tanggal 31 Januari 2022 untuk 12 dosen dari 6 Politeknik berbeda. Mereka mengikuti pelatihan energi terbarukan untuk energi surya level dasar yang berlangsung 2 minggu dari 31 Januari 2022 hingga 11 Februari 2022. Acara pembukaan berlangsung di Gedung Serba Guna BBPPMPV BMTI dan diadakan secara hibrid dengan mengundang Bapak Beny Bandanadjaja selaku Direktur Akademik Pendidikan Tinggi Vokasi (Diksi) melalui Zoom untuk membuka pelatihan secara resmi. Pelatihan ini diadakan dalam rangka kerja sama antara Indonesia dengan Swiss untuk meningkatkan kompetensi SDM dalam pengembangan program Energi Terbarukan di Indonesia.

Related News

Pembukaan Pelatihan Energi Terbarukan untuk Instruktur Balai Latihan Kerja (BLK)

GFA Consulting Group kembali mengirimkan peserta pelatihan di Centre of Excellence. Kali ini, giliran instruktur dari Balai Latihan Kerja (BLK) yang akan mengikuti Advanced Training Solar Energy untuk durasi selama dua minggu terhitung mulai tanggal 14 hingga 25 Februari 2022.


by Co-Director
14 February 2022

Visit from Government of Philippines

The Centre of Excellence Receives a Visit from Government of Philippines It was an honor for The Centre of Excellence for Electricity, Automation and Renewable Energy received a visit from the Government of Philippines, Department of Science & Technology Region XI at Cimahi. This visit was supervised by Mr. Tubagus Kurniawan as the Head of Electrical Department at BBPPMPV BMTI Kemdikbud. During this visit, we had an opportunity to showed all Schneider Electric equipment and also explained the utility of the equipments. The presentation followed by a discussion regarding the differences of developments in Indonesia and Phillippines. Thank you for the interesting discussion. We are looking forward to our future collaboration!


by Co-Director
17 December 2024

6 vocational schools become regional center of excellence (RCoE)

6 vocational schools become regional center of excellence (RCoE) Of the 144 vocational high schools equipped by our project, some are becoming Regional Centres of Excellence (RCoE). Last month, 6 new schools became RCoEs: - SMKN 2 Kendal - SMKN 4 Lebong - SMKN 1 Cirebon - SMKN 2 Samarinda - SMKN 2 Bawang


by Co-Director
18 December 2024