Kunjungan Siswa SMK Islam Kawalu Tasikmalaya ke CoE EARE

by Co-Director - 26 November 2021
Pada hari Selasa, 23 November 2021, kami menerima siswa-siswi Teknik Komputer dan Jaringan dari SMK Islam Kawalu Tasikmalaya didampingi guru-gurunya untuk berkunjung ke tempat kami. Tujuan dari kunjungan ini adalah untuk melihat beberapa departemen BMTI dan salah satunya adalah CoE. Pak Azibi menyambut rombongan dan menunjukkan kepada mereka ruang pelatihan dan peralatan ajar yanga ada. Beliau dan Master Trainer kami juga menjelaskan beberapa fasilitas dan bagaimana pelatihan dilakukan di lembaga ini. Para peserta tur sangat antusias dalam kunjungan ini.

Related News

Peluncuran Platform Komunitas CoE EARE

CoE EARE meluncurkan platform komunitasnya dengan menggunakan aplikasi Discord untuk menghubungkan semua peserta training (guru dan teknisi sekolah kejuruan) dari awal proyek, Master Trainer, CoE EARE, dan Schneider Electric Indonesia.


by Co-Director
20 April 2022

[SCHNEIDER ELECTRIC TEACHER MISSION WEBINAR - SESI 3]

Schneider Electric hadir dengan program Teacher Mission 2023 untuk meningkatkan kualitas pendidikan vokasi di Indonesia, khususnya dalam bidang teknologi kelistrikan dan keberlanjutan. Materi yang disajikan mencakup keahlian utama (hard skill) dan keahlian pendukung (soft skill) sehingga para siswa SMK dapat siap menghadapi tantangan di dunia kerja yang semakin kompleks.


by Co-Director
18 December 2024

Selebrasi 125 SMK CoE

Pada tanggal 2 Juni 2022, Pusat Keunggulan Bidang Listrik, Otomasi, dan Energi Terbarukan merayakan 125 Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang diperlengkapi hasil kerjasama Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, Kementerian Pendidikan Nasional Pemuda dan Olahraga Republik Perancis dan Schneider Electric di SMK Negeri 1 Cikarang Selatan.


by Co-Director
3 June 2022