Penjajakan Kerja Sama dengan ITB

by Co-Director - 13 July 2022

Pusat Keunggulan Bidang Listrik, Otomasi, dan Energi Terbarukan mencoba memperluas kemitraannya dengan beberapa universitas di Indonesia. Pada tanggal 12 Juli 2022, kami mendapat kehormatan untuk bertemu dengan Bapak Andika Putra Pratama, Kepala Hubungan Internasional di Institut Teknologi Bandung. Dalam pertemuan ini, kami membahas beberapa kemungkinan aksi kemitraan, seperti magang di CoE EARE, berbagi laboratorium, dan proyek mahasiswa kolaboratif. Berdasarkan diskusi ini, kami berencana untuk menandatangani perjanjian untuk melegalkan kemitraan kami.


Related News

Selebrasi 125 SMK CoE

Pada tanggal 2 Juni 2022, Pusat Keunggulan Bidang Listrik, Otomasi, dan Energi Terbarukan merayakan 125 Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang diperlengkapi hasil kerjasama Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, Kementerian Pendidikan Nasional Pemuda dan Olahraga Republik Perancis dan Schneider Electric di SMK Negeri 1 Cikarang Selatan.


by Co-Director
3 June 2022

Pelatihan Batch 1 Instalasi Listrik tahun 2022 untuk Guru SMK

Menyusul Perayaan 125 SMK yang diperlengkapi, Pusat Keunggulan Bidang Listrik, Otomasi dan Energi Terbarukan melanjutkan mengadakan pelatihan bagi 15 guru Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) jurusan Teknik Instalasi Tenaga Listrik.


by Co-Director
8 June 2022

Electrical Installation Training Batch 2 in 2022

Centre of Excellence received 10 vocational high school (SMK) teachers in Electrical Installation Batch 2. The trainees will follow 6 weeks training course starting from 14 July 2022.


by Co-Director
15 July 2022